Koleksi Umum

Ruang baca koleksi umum merupakan suatu ruang UPA Perpustakaan Politeknik Negeri Malang, dimana merupakan tempat sebagai sarana akses koleksi buku dengan berbagai subdisiplin ilmu. Adapun beberapa subdisiplin ilmu pada koleksi umum meliputi:

  • 000 Karya Umum
  • 100 Filsafat dan Psikologi
  • 200 Agama
  • 300 Ilmu – Ilmu Sosial
  • 400 Bahasa
  • 500 Ilmu Sains
  • 600 Ilmu Terapan
  • 700 Kesenian
  • 800 Kesusastraan
  • 900 Geografi dan Sejarah

Dari berbagai subdisiplin yang dimiliki UPA Perpustakaan Politeknik Negeri Malang, terdapat beberapa koleksi yang menjadi unggulan meliputi bidang: ilmu – ilmu tentang komputer, database, ekonomi, akuntansi, teknik mesin, teknik listrik, bangunan dan ilmu terapan lainnya termasuk ilmu manajemen.

Adapun beberapa prosedur dalam akses koleksi umum antara lain:

 
1

Mulai.

 
2

Melakukan penelusuran pada OPAC (Online Public Access Catalogue).

 
3

Menentukan kriteria penelusuran koleksi berdasar

Judul / pengarang / penerbit

 
4

Melakukan pengecekan hasil penelusuran pada OPAC dengan memperhatikan: titik koma dan tanda titik.

judul, no. klasifikasi, ketersediaan koleksi –> untuk koleksi kopi pertama (tandon) berada di ruangan pengolahan

 
5

Melakukan penelusuran pada rak koleksi sesuai dengan informasi yang terdapat pada hasil penelusuran OPAC.

 
6

Selesai.